ENGKAU, Dewa penolong untuk mereka (untuk Marksyum Syam)

Hari itu hari hari mentari mulai bersinar
Tepatnya hari dimana kefakuman kami menjadi hidup kembali
Hari dimana koma telah hilang dalam tubuh masing-masing
Dari itu mentari mulai sudah berada diatas puncaknya sebagai penerang

Tapi hari itu hari dimana terdengar suara sumbang dariatas politik para elite
Dimana para tikus berdasi ingin mencuri gudang makanan
Sumber kehidupan rakyat kecil
Dan 27-7-2007 tepatnya

Hari itu buah semangat berbuah dalam hati
Dan untuk memetiknya diperlukan sebuah keberanian untuk mengambil sebuah Resiko
Untuk berbuat sesuatu, keraguan selalu muncul
Dan itulah yang disebut dengan
Resiko

Kawan, maafkan aku, aku tidak turun membantumu
Semangatku itu hanya bisa aku simpan dalam karung
Karena resiko itu telah muncul terlebih dahulu
semangatku takut jikalau resikonya lebih besar
aku hanya mampu berpikir
karena aku hanya dapat membantu mu
lewat satu kata ini, ENGKAU
dewa penolong untuk mereka.

Dari
pengagum semangatmu






D.T.Ramadan,
Gunung Sari, 27-7-2007

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cermin

IBU KANDUNGKU JAHAT